Pengukuran TLS ke Telaga Bodas, Garut

/ Kamis, 02 April 2015 /
Perjalanan ini dimulai pada hari Sabtu, 21 Maret 2015, pukul 02.45 saya sudah bangun dan memaksakan diri untuk mandi pake air dingin... Bbbrrrrr... Setelahnya saya bergegas ke kampus untuk persiapan, karena targetnya pukul 07.00 WIB saya dan tim sudah tiba di Telaga Bodas, Garut.

Oh iya... Perjalanan ini masih masuk dalam rangkaian pengambilan data Tugas Akhir anak-anak KK Geodesi Murni dari angkatan 2011. Perjalanan ke Telaga Bodas, ini merupakan bagian pengambilan data dari Tugas Akhir teman saya, Nizar A. tentang deformasi di lokasi tersebut.













Sebuah perjalanan memorable...
2 hari 1 malam, kehujanan, panasan, tempat berbahaya sulfur...

0 comments:

Posting Komentar

Terimakasih telah berkomentar. Jangan lupa follow blog ini :)

About


Buff - Planet Earth

Pengikut

 
Copyright © 2010 Manuskrip , All rights reserved
Design by DZignine. Powered by Blogger